.::SELAMAT DATANG ::. "Blog ini untuk berbagi Ilmu dan Pengetahuan Tentang Dunia Teknik Informatika. Semoga bermanfaat "

2012-12-31

Istilah-istilah dalam Pengolahan Data Elektronik

1) Yang dimaksud dengan :
a) Eletronic data prosessing : pengolahan data dengan menggunakan komputer.
b) Data prosessing : kumpulan kejadian yang diangkat dari suatu kejadian. Data dapat berupa angka-angka,simbol-simbol, huruf –huruf atau penggabungan kedua nya.
c) Informasi : hasil dari kegiatan pengolahan data yang meberikan bentuk yang lebih berarti dari suatu kejadian.
2) Pengolahan data yaitu manipulasi dari data kedalam bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti, berupa suatu informasi.
3)
a) Origination : tahapan yang berhubungan dengan proses pengumpulan data yang biasanya merupakan proses pencatatan data ke dokumen dasar.
b) Input : tahap memasukan data ke dalam proses komputer lewat alat input (input device)
c) Processing : tahap pengolahan data yang suda dimasukan yang dilakukan oleh alat pemeroses (Processing Device)”Membadingkan, Mengklasifiksikan, mengurutkan, mengendalikan atau mencari”.
d) Output : data yang telah di olah di dalam proses komputer lewat alat keluaran (output device)
e) Distribution : proses distribusi penyampaian output kepada pihak yang berhak atau membutuhkan informasi.
4) Yang dimaksud dengan :
a) Perangkat Lunak Sistem Operasi : program yang dibuat untuk mengendalikan dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan dari sistem komputer.
b) Perangkat Lunak Aplikasi : program yang dirancang khusus untuk kebutuhan tertentu, misalnya program pengolah kata, mengelola lembar kerja, program presentasi, design grafis, dan lain-lain.
c) Perangkat Lunak Utility : perangkat lunak yang berfungsi sebagai aplikasi pembantu dalam kegiatan yang ada dalam komputer, misalnya memformat disket, mengopi data, mengkompres file, dan lain-lain.
5) System Komputer adalah kumpulan elemen-elemen computer yaitu manusia(brain ware), perangkat keras (hard ware), dan perangkat lunak (soft ware) yang saling berinteraksi untuk mencapai tujuan mendapatkan informasi yang berguna, kemudahan dalam bekerja, kecepatan dan tujuan lainnya.
6) Karakter dalam harddisk 90 Gb = 90 x 1.073.741.824 = 9.663.676.4160 karakter
7) Perangkat hardware computer :
1. Monitor adalah perangkat keras komputer yang berfungsi menampilkan proses data yang telah di olah.
2. Motherboard adalah adalah papan rangkaian utama pada komputer dimana Processor, memory dan peripheral-peripheral lainnya terpasang.
3. Processor adalah komponen pada komputer digital yang menginterpretasi insktruksi dan memproses data pada suatu program komputer.
4. Internal Memory adalah komponen yang digunakan untuk menyimpan data yang sedang aktif digunakan.
5. Hardisk adalah media penyimpanan data
8) Media Penyimpanan adalah komponen yang berguna utuk menyimpan data yang telah di olah. Contoh : harddisk, flash disk, cd, dvd, disket.

2 komentar: